Manfaat Lidah Buaya yang Serba Guna

Asing, sayuran ini banyak dijumpai di swalayan dan pasar
Mei 4, 2018
Mengenal Burdock, si Umbi Langsing banyak Manfaat
Mei 8, 2018

Ada banyak alasan mengapa Anda sebaiknya menanam lidah buaya di rumah. Tak hanya untuk mempercantik pekarangan, Anda juga bisa memanfaatkan daunnya untuk berbagai hal. Ya, lidah buaya adalah tanaman serba guna yang sudah dikenal khasiatnya sejak berabad-abad lalu. Untuk mengenal lebih jauh apa saja manfaat lidah buaya bagi kesehatan, simak terus penjelasannya berikut ini.

Manfaat lidah buaya yang paling terkenal adalah sebagai pengobatan berbagai masalah kulit seperti luka bakar, terbakar matahari, frostbite, iritasi dan gatal pada kulit, serta psoriasis. Beberapa orang juga menggunakannya untuk mempercepat penyembuhan luka. Lidah buaya juga digunakan untuk mengatasi beberapa kondisi medis seperti:

  • Radang usus besar
  • Demam
  • Diabetes
  • Asma
  • Sembelit
  • Flu

Itulah beberapa fun fact dari lidah buaya ,Demikianlah ulasan artikel ini tentang lidah buaya. Semoga dengan adanya informasi ini kita semua jadi punya wawasan lebih luas seputar buah buahan segar dan sayuran segar yang bermanfaat yang ada di Indonesia. Nantikan juga ulasan-ulasan menarik lain mengenai sayur dan buah segar, info serta tips kesehatan lainnya hanya di totalbuah.id

Pics : Stockfoto

jangan lupa like dan follow kita ya
www.totalbuah.id
Total Buah Segar
@totalbuahsegar
@totalbuah

Comments are closed.